Tips Perawatan Bagi Penderita Flu Singapura

 Tips Perawatan Bagi Penderita Flu Singapura



Tips Perawatan Bagi Penderita Flu Singapura - Ketika mendengar nama flu singapura, mungkin Moms bakal menduga kalau penyakit tersebut berasal dari Singapura. Faktanya tidak demikian. Disebut flu singapura karena kasus penyakit tersebut sempat naik tinggi di Singapura pada tahun 2000.

Flu singapura pada bayi sendiri adalah penyakit menimbulkan ruam merah dan bintil-bintil nyeri di tangan, kaki, dan mulut. Penyakit ini umumnya sembuh dalam waktu satu minggu. Meski orang dewasa juga bisa terjangkit, bayi dan anak kecil lebih sering lebih sering terkena, terutama anak sekolah. 

Meskipun tidak ada obat atau perawatan medis untuk flu Singapura ini, dokter anak dapat membantu Moms dan Dads untuk membuat Si Kecil lebih nyaman saat penyembuhan.

Tips Perawatan Bagi Penderita Flu Singapura

Berikut ini ada beberapa tips perawatan penderita flu singapura 
  • Sebaiknya anak tidak bersekolah, untuk mencegah penularan
  • Jaga kebersihan 
  • Pastikan anak mendapat istirahat yang cukup 
  • Beri asupan cairan yang sehat dan gizi seimbang
  • Di usahakan penderita tidak beraktivitas di luar rumah selama tujuh hingga 10 hari setelah ruam muncul

Sumber : www.mooimom.id & www.viva.co.id

Tips Perawatan Bagi Penderita Flu Singapura

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pantangan Pada Saat Sakit Cacar Air Yang Harus Dipatuhi

Manfaat Kentang Atasi Flu Singapura

Inilah Khasiat Susu Atasi Flu Singapura